Kajian bagi seluruh dosen dan karyawan ( tenaga kependidikan ,tenaga security dan cleaning service) di adakan setiap hari Jumat pagi , jam 7.20- selesai.
Para narasumber berasal dari dosen FK Uhamka sendiri, secara bergantian, dimulai dari pimpinan.
Namun, pada tiap minggu pertama di setiap bulan dihadirkan pemateri dari luar Fakultas.
Acara ini sekaligus menjadi ajang silaturahmi seluruh keluarga besar yang berada di lingkungan FK UHAMKA
dr Arif Indra Sanjaya, SpPK yang menjadi narasumber kajian